- Wire Rope
- Wire Rope 19×7 IWRC Galv
- Wire Rope 19×7 IWRC Ungalv
- Wire Rope 1×7 Galv
- Wire Rope 35×7 WSC Galv
- Wire Rope 6×12 7FC Galv
- Wire Rope 6×12 FC Galv
- Wire Rope 6×19 IWRC Galv
- Wire Rope 6×19 IWRC Ungalv
- Wire Rope 6×24 FC Galv Powertec
- Wire Rope 6×36 IWRC Galv
- Wire Rope 6×36 IWRC Ungalv
- Wire Rope 6×37 IWRC Ungalv
- Wire Rope 6×7 FC Galv
- Wire Rope 7×7 Galv
- Wire Rope 8×19 FC Galv
- Wire Rope 8x19s fc Ungalv
- Wire Rope 1×19 Galv
- Wire Rope PVC 6×7
- Wire Rope PVC 6×12
- Wire Rope PVC 6×19
- Wire Rope SS 304
- Wire Rope SS 316
- Hoist
- Rigging Hardware
- Chain
- Sling Belt
- Winch
- Rope
- Load Restraint
- Lifting Clamp
- Girder Trolley
- Snatch Block
- Jack
- Tool & Accessories
- Material Handling
- Safety Equipment
- Spare Parts
- Custom Sling
Cek Disini Kebutuhan Geared Trolley Vital Dengan beragam Kapasitasnya
Pilihan Geared Trolley 1 Ton Untuk Hoist di H-Beam Percayakan pada Vital
Geared Trolley Vital
Sebagai salah satu produsen geared trolley, solusi yang ditawarkan Vital sedikit berbeda dari pesaingnya. Meski geared trolley Vital sama-sama memiliki kapasitas untuk memindahkan muatan berat, Vital menawarkan dua cara berbeda.
Varian Geared Trolley
Geared trolley Vital tersedia dalam dua varian model, yakni AP Plain Trolley dan AG Geared Trolley. Kedua model sama-sama digerakkan oleh tenaga manusia sepenuhnya. Perbedaan paling mendasar terletak pada mekanisme geraknya. Jika model AG Geared Trolley menggunakan mekanisme gear yang diputar dengan rantai untuk menggerakkan trolley, AP Plain Trolley menggunakan mekanisme yang lebih sederhana, yakni dengan cara ditarik.
Meski mengusung mekanisme yang berbeda, kedua model tersebut hadir dengan varian kapasitas beban yang hampir sama. Keduanya sama-sama hadir dengan varian beban mulai dari trolley 1 ton, 2 ton, 3 ton, 5 ton dan 10 ton. Namun pada model AP Plain Trolley, tersedia juga varian dengan kapasitas beban 0.5 ton.
Keunggulan Geared Trolley Vital
Kesederhanaan geared trolley vital membuat alat ini begitu mudah dioperasikan. Dari sisi perawatan, geared trolley juga tidak begitu sulit. Perawatan yang sederhana membuat trolley manual ini tidak membutuhkan banyak usaha dan biaya perawatan yang tinggi.
Meski sederhana, trolley manual Vital memiliki standar kualitas yang tinggi. Struktur trolley dibuat dari logam yang tebal dan kuat. Konstruksinya juga kokoh. Dengan konstruksi seperti ini, trolley manual Vital dijamin memiliki daya tahan yang tinggi dan awet.
Dari segi pemasangan, geared trolley terbilang mudah. Lebar trolley juga dapat disesuaikan dengan ukuran rel yang digunakan.
Promo Harga Terbaik Geared Trolley
Trolley manual brand Vital kini bisa Anda dapatkan dengan jauh lebih mudah. Sebagai salah satu penyedia pesawat angkat terbesar di Indonesia, Megajaya memiliki koleksi lengkap trolley manual dari brand Vital.
Mulai dari trolley 1 ton yang banyak digunakan di industri hingga trolley 10 ton bisa ditemukan di sini. Setiap produk juga mendapat perlindungan garansi servis. Tertarik untuk membeli trolley manual? Megajaya bisa memberikan penawaran terbaik dengan harga yang sangat kompetitif.