Showing 1–9 of 12 results

Baby Winch 1F Merek Powertec HXS-150 Kg x 20 M

Original price was: Rp 10.000.000.Current price is: Rp 6.000.000.

Hand Winch Powertec 1200 Lbs / 540 Kg (Body Only)

Original price was: Rp 390.000.Current price is: Rp 234.000.

Hand Winch Powertec 1200 Lbs / 540 Kg x 15 Meter (Complete Set)

Original price was: Rp 624.000.Current price is: Rp 374.400.

Hand Winch Powertec 2500 Lbs / 1100 Kg (Body Only)

Original price was: Rp 546.000.Current price is: Rp 327.600.

Hand Winch Powertec 2500 Lbs / 1100 Kg x 15 Meter (Complete Set)

Original price was: Rp 910.000.Current price is: Rp 546.000.

Hand Winch Powertec 3500 Lbs / 1600 Kg (Body Only)

Original price was: Rp 780.000.Current price is: Rp 468.000.

Hand Winch Powertec 3500 Lbs / 1600 Kg x 15 Meter (Complete Set)

Original price was: Rp 1.190.000.Current price is: Rp 714.000.

Hand Winch Powertec 600 Lbs / 250 Kg (Body Only)

Original price was: Rp 338.000.Current price is: Rp 202.800.

Hand Winch Powertec 600 Lbs / 250 Kg x 15 Meter (Complete Set)

Original price was: Rp 546.000.Current price is: Rp 327.600.

Jual Hand Winch 1 Ton, 2 Ton, Hingga 3 Ton Berkualitas

Tersedia Hand Winch Powertec Galvanized dan Heavy Duty JHW

Jual Hand Winch 

Hand winch merupakan jenis kerekan manual yang harus digerakkan secara manual menggunakan tenaga manusia. Sama dengan jenis winch otomatis, fungsi utama hand winch yaitu untuk menarik atau mengangkat beban.

Karena digerakkan oleh manusia, kerekan manual tidak dilengkapi sistem elektrik atau komponen otomatisasi lain. Meski demikian, alat ini cukup mampu membantu meringankan tugas terutama untuk lifting dan towing.

Komponen Pada Hand Winch 

Hand winch biasanya terdiri dari beberapa komponen inti pada setiap tipenya. Komponen pada hand winch yaitu wire drum, pawl system dan tuas penggerak. Simak ulasan lebih rinci mengenai komponen dari hand winch,

  • Wire drum merupakan tempat untuk melilitkan tali atau strap yang digunakan untuk menarik beban pada kerekan manual. Biasanya, tali atau strap yang terdapat pada hand winch dilengkapi dengan hook di ujungnya. Hook berfungsi untuk mengaitkan beban untuk kemudian dipindahkan menggunakan hand winch. Hook pada hand winch dilengkapi dengan latch atau pengaman untuk memastikan beban tidak mudah terlepas saat dipindahkan.
  • Komponen selanjutnya yaitu pawl system. Pawl system pada kerekan manual berfungsi sebagai pengunci tali. Hal ini digunakan pada saat barang akan dikaitkan atau dilepaskan dari hook, sehingga hand winch dapat mengunci bergeraknya tali. Sistem pengunci rem ini juga diberi lapisan anti karat. Sehingga dapat dipastikan produk yang jual hand winch yang terdapat di Mega Jaya memiliki sistem keamanan yang baik.
  • Komponen yang menjadi pembeda hand winch dengan jenis winch lain yaitu tuas penggerak. Tuas penggerak merupakan tuas yang digunakan untuk menarik dan melepaskan beban yang dikaitkan pada tali. Tuas penggerak pada hand winch dapat berputar 360 derajat. Tuas penggerak pada hand winch juga dilengkapi dengan handle untuk memudahkan penggunaan.

Ketahui Berbagai Keunggulan Hand Winch 

Kerekan manual menawarkan beberapa keunggulan yang tidak dimiliki electric winch. Alat ini hadir dengan konstruksi kuat yang berarti menawarkan durasi pakai yang lama dan sangat bisa diandalkan. Jenis ini sudah dilengkapi lubang untuk memasang winch pada media yang diinginkan.

Jenis hand winch merupakan jenis winch yang paling mudah digunakan. Selain karena memiliki bobot yang ringan, hand winch juga mudah dipasang di manapun. Hal ini karena produk megajaya yang jual hand winch memiliki mounting base.

Hand winch portable menjadi pilihan yang tepat untuk pekerjaan yang beresiko menggunakan listrik saat memindahkan barang. Selain mudah diaplikasikan di berbagai tempat, hand winch yang terdapat di Mega Jaya memiliki desain rangka yang kuat untuk menahan beban.

Desain kuat kerekan manual dihasilkan dari material kualitas tinggi yang digunakan, bahkan mampu menarik beban hingga kapasitas 1,5 ton. Kapasitas ini akan memastikan bahwa alat ini menawarkan keamanan tinggi saat digunakan, terlebih dengan sistem penguncian yang diterapkan.

Jenis manual hand winch umumnya sudah dilengkapi lapisan zinc pada bagian terluar. Lapisan ini menawarkan proteksi kuat dari korosi dan goresan yang bisa saja muncul akibat pemakaian. Dalam kata lain, alat ini akan tampak seperti baru dalam waktu lama meski digunakan terus menerus.

Selain melapisi bagian luar, lapisan zinc juga melapisi komponen pengereman. Sehingga sistem pengereman tetap berjalan dengan lancar tanpa khawatir akan berkarat dan mengurangi keamanan hand winch. Lapisan galvanis juga membuat hand winch tetap ringan.

Kerekan manual dilengkapi dengan tuas pegangan yang sangat ergonomis. Desain ini akan memastikan bahwa alat ini sangat nyaman dipegang meski harus menarik beban berat, selain juga menawarkan rasa nyaman dan meminimalkan tangan lelah saat memutar tuas.

Beragam Produk Hand Winch

Seperti halnya electric winch, hand winch juga tersedia dalam beberapa tipe berbeda sehingga bisa digunakan untuk kepentingan aplikasi berbeda. Perbedaan tipe biasanya didasarkan pada jenis tali yang digunakan dan kapasitas tarik atau angkat maksimal yang dihasilkan.

Kerekan manual memiliki tipe tali yang dapat digunakan pada masing-masing hand winch sangat bervariasi. Pengguna dapat menggunakan wire rope, webbing strap maupun nilon rope pada pengaplikasiannya. Masing-masing tipe hand winch memiliki diameter kawat seling yang dianjurkan untuk diaplikasikan. Diameter yang dianjurkan berkisar antara 4,2 mm hingga 8 mm tergantung tipe jual hand winch yang akan digunakan. 

Jika ingin menggunakan strap sebagai tali penyambung antara Kerekan manual dengan beban, pengguna harus memerhatikan lebar wire drum dari hand winch yang digunakan. Dengan mengaplikasikan lebar strap yang sesuai dengan lebar wire drum, akan semakin efisien dalam penggunaan.

Panjang kawat seling yang dianjurkan pada Kerekan manual pun beragam. Biasanya, maksimum panjang kawat seling untuk hand winch dianjurkan hingga 40 meter saja. Selain panjang kawat seling, panjang tekanan gantung pada tiap tipe jual hand winch pun berbeda. Pastikan pengguna mengecek maksimum tekanan gantung pada tiap kerekan manual agar beban tetap dapat dipindahkan dengan aman.

Dengan memperhitungkan kapasitas berat maksimum, maka gaya yang dibutuhkan untuk mengayunkan tuas pun harus semakin mudah. Oleh karena itu, panjang handle yang dimiliki oleh masing-masing tipe hand winch pun bervariasi. Mulai dari 165 mm hingga 350 mm tergantung kapasitas berat maksimum beban yang dapat diangkut. 

Varian jual hand winch berkisar mulai kapasitas 300 kg hingga 3 ton, beberapa produk bahkan menawarkan kapasitas yang lebih besar. Alat ini sangat mudah dalam perawatan dan terlihat solid meski digunakan hingga beberapa tahun.

Di Megajaya.co.id Anda juga bisa menemukan produk hand winch atau yang biasa disebut sebagai kerekan manual merek powertec dengan jenis galvanized & heavy duty JHW.

Pengapliksan Produk Hand Winch

Mega jaya sebagai distributor yang jual Hand winch memiliki fungsi yang beragam, salah satunya adalah pada penggunaan di industri perkapalan. Kerekan manual dapat menarik jangkar, digunakan pada dock bahkan menarik kapal nelayan. Pada industri otomotif, hand winch digunakan untuk menarik kendaraan untuk kebutuhan pengecekan, bahkan mobil yang terperosok ke dalam sungai.

Tapi karena digerakkan tangan manusia, winch manual cenderung kurang cocok untuk projek berskala besar. Jika Anda ingin membeli produk hand winch, megajaya sebagai distributor jual hand winch akan melayani Anda. Klik tombol WA untuk terhubung dengan customer service kami.